Rasulullah berkata, “Sungguh, ada sekelompok jin yang sudah masuk Islam. Jika kalian melihat salah satu dari mereka (dalam wujud ular) maka usirlah ia dengan halus selama tiga hari. Bila setelah tiga hari ia tetap saja enggan meninggalkan rumah, bunuhlah ia karena hewan yang demikian itu adalah setan!”.
Melalui hadis berikut Nabi menganjurkan para sahabatnya untuk hanya membunuh ular yang berekor pendek atau garis putih memanjang di punggungnya.
Aku mendengar bahwa Rasulullah melarang kami membunuh ular yang ada di dalam rumah, kecuali ular yang berekor pendek (atau yang putus ekornya) dan mempunyai garis lurus berwarna putih di punggungnya.
Ular bergaris lurus sepanjang punggung ini namanya Ular Cabe Konon katanya ular ini termasuk ular yang sangat berbisa dan berbahaya. Bahkan bisa membunuh sesama ular yang memang berbisa. Jadi ka000lau lo melihat ular dari jarak dekat harap untuk menjauh yaa bro, karena pastinya lo enggak mau hal buruk terjadi kepada lo.
Cabe yang memiliki nama latin Calliophis Intestinalis. . Jadi Indonesia termasuk dalam teritori dari ular berbisa ini. Atau biasanya dalam bahasa Melayu, ular ini biasa disebut ular tali kasut.